Patroli Wilayah Binaan, Babinsa Tambaksari Silaturahmi Ke Tokoh Masyarakat

    Patroli Wilayah Binaan, Babinsa Tambaksari Silaturahmi Ke Tokoh Masyarakat

    SURABAYA - Babinsa Kel. Gading Koramil 0831/02 Tambaksari Serda Ali Mustopa melakukan giat silahturahmi dengan ketua RT. 07 RW. V dan warga Kel. Gading , bertempat di jln. Setro V No. 01. Minggu (26/11/23)

    Serda Ali Mustopa mengatakan, giat silaturahmi adalah salah satu cara Babinsa untuk mengenal warganya lebih dekat lagi dan sebagai sarana memupuk persaudaraan. Selain itu, bertujuan untuk saling memberikan informasi perkembangan situasi di wilayah binaan.

    Untuk menjaga Keamanan, ketertiban masyarakat, Saya menghimbau kepada Ketua RT agar segera melapor kepada Babinsa maupun Bhabinkamtibmas apabila melihat kejadian menonjol diwilayahnya.

    Menurut Serda Ali Mustopa, giat silaturahmi dengan warga binaan seperti ini rutin dilakukan karena sudah menjadi tugas pokok sebagai Babinsa , tepatnya untuk mengetahui permasalahan yang sedang dihadapi warga masyarakat, ” tandasnya.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Bersama Instansi Terkait, Babinsa Kenjeran...

    Artikel Berikutnya

    Kodim 0831 Surabaya Timur kegiatan Komsos...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kegiatan Komsos Babinsa: Wujudkan Rasa Aman di Kendungrejo
    Sinergi TNI dan Sekolah: Babinsa Sidotopo Ajarkan Ilmu dan Disiplin di SDN Sidotopo 1
    Babinsa Tambaksari Bersama Staf Kelurahan Lakukan Survei Lokasi Program Bedah Rumah
    Babinsa Tambaksari Dukung Program Penanggulangan Stunting Melalui Kegiatan Gebyar Stunting dan Renang Balita
    Babinsa Koramil 0831/04 Sukolilo Ajak Masyarakat Jaga Kerukunan

    Ikuti Kami