Jaga Keamanan Ketertiban Wilayah

    Jaga Keamanan Ketertiban Wilayah

    SURABAYA - Sertu Jatmiko Babinsa Koramil 0831/03 Gubeng melaksanakan Apel 3 pilar asuhan rembulan di jalan Manyar Kertoarjo dalam rangka antisipasi kamtibmas. Sabtu (28/10/23)

    Patroli Asuhan Rembulan dalam rangka mengantisipasi maraknya aksi tawuran, balap liar dan Geng motor yang meresahkan warga.

    Sertu Jatmiko mengatakan, “Kegiatan patroli gabungan dalam rangka menjaga ketertiban dan keamanan wilayah kec. Gubeng secara rutin dan berkelanjutan.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Jaga Kondusifitas, Babinsa Patroli Cipta...

    Artikel Berikutnya

    Kodim 0831 Surabaya Timur kegiatan Komsos...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Persatuan dalam Do'a: Persiapan Likuidasi Kodim Surabaya
    Babinsa Mulyorejo Hadiri Rapat Evaluasi Pembubaran Dewan Adhoc di Mulyorejo
    Persit KCK Surabaya Silaturahmi Hangat Tandai Peleburan Tiga Cabang
    Final Lomba Debat Hukum Mabes Polri
    100 Hari Pemerintahan Prabowo-Gibran, Imparsial: Menguatnya Militerisme dan Kembalinya Dwifungsi TNI

    Ikuti Kami