Bersama Tokoh Masyarakat, Babinsa Koramil 03 Gubeng Melaksanakan Kegiatan "Sabtu Bahagia Sarapan Gratis".

    Bersama Tokoh Masyarakat, Babinsa Koramil 03 Gubeng Melaksanakan Kegiatan "Sabtu Bahagia Sarapan Gratis".

     

    SURABAYA - Babinsa Kelurahan Baratajaya Koramil 0831/03 Gubeng, Serka Joko M, aktif berperan dalam kegiatan pembinaan teritorial di wilayahnya. Pada Sabtu, 07 September 2024, Serka Joko M bersama tokoh masyarakat melakukan kegiatan "Sabtu Bahagia Sarapan Gratis" yang diselenggarakan di Jalan Baratajaya, Kelurahan Baratajaya, Kecamatan Gubeng.

     

    Kegiatan ini bertujuan untuk membantu masyarakat di Kelurahan Baratajaya dengan menyediakan sarapan gratis. Serka Joko M hadir langsung di lokasi kegiatan untuk memberikan dukungan dan memastikan kelancaran program tersebut.

     

    Melalui kegiatan ini, Serka Joko M menunjukkan komitmennya dalam membangun hubungan yang erat dengan masyarakat dan berperan aktif dalam meningkatkan kesejahteraan warga di wilayah binaannya.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Hadiri Rapat Pleno Terbuka, Pastikan...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Bulak Banteng Hadiri Rapat Pleno...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Kolaborasi Keamanan Demi Kelancaran Pilkada Serentak 2024 di Surabaya
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kodim 0831 Surabaya Timur Ikuti Apel Gelar Pasukan Pengamanan Pilkada Serentak 2024
    Optimalisasi Tugas, Koramil 0831/06 Kenjeran Lakukan Perbaikan Kendaraan Operasional

    Ikuti Kami