Berbagi Kebahagiaan, Serka Sayuti Bagikan Nasi Sarapan Pagi

    Berbagi Kebahagiaan, Serka Sayuti Bagikan Nasi Sarapan Pagi

    Sebagai bentuk kepedulian kepada warga kurang mampu Babinsa Kel Mojo koramil 0831/03 Gubeng Serka Sayuti melakukan kegiatan jumat berkah dengan berbagi kebahagiaan membagikan sarapan pagi kepada penyapu jalanan dan tukang ojek dan tukang sampah, jumat (03/10/2023)

    Serka Sayuti mengatakan, dengan berbagi dapat mempererat silaturahmi, meningkatkan kepedulian sosial, menumbuhkan persaudaraan dan bahkan bisa menularkan kebaikan kepada sesama.

    Banyak kegiatan yang bisa kita lakukan, inilah wujud rasa bersyukur kita kepada Tuhan Yang Maha Esa atas segala nikmat yang diberikan kepada kita. 

    "Kegiatan Jumat Berkah ini juga membuktikan bahwa TNI selalu ada dan berbuat yang terbaik untuk masyarakat sebagai wujud bakti dan cinta TNI kepada rakyat. Dengan kegiatan ini semoga akan terjalin kedekatan antara TNI dengan rakyat", tandasnya.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 0830/02 Semampir Berikan...

    Artikel Berikutnya

    Kodim 0831 Surabaya Timur kegiatan Komsos...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Patroli Gabungan TNI, Polri, dan Satpol PP Ciptakan Kondusifitas Wilayah
    Ketua Umum LSM Pikad Dukung TNI-AL Cabut Pagar Laut: Langgar Aturan Harus Ditindak Tegas
    Koarmada RI Gelar Baksos, Bakkes, dan Makan Bergizi di Pesantren Al Fatah
    Beri Rasa Aman, Anggota Koramil 0831/06 Kenjeran Bersama Tiga Pilar Lakukan Pengamanan THP Kenjeran
    Pastikan Ibadah Minggu di Gereja Logos Berjalan Aman, Babinsa Panjang Jiwo Lakukan Pengamanan

    Ikuti Kami